Mau Anak Sukses, Bekali Dengan Kecerdasan Emosi

Mau Anak Sukses, Bekali Dengan Kecerdasan Emosi

Artikel
[caption id="attachment_1902" align="alignleft" width="300"] Foto: dok. sindo.com[/caption] Mau Anak Sukses, Bekali Dengan Kecerdasan Emosi - Setiap orangtua tentu berharap memiliki anak yang cerdas. Namun, kriteria cerdas kebanyakan orangtua hanyalah keunggulan akademik semata. Padahal, ada potensi kecerdasan lain yang diperlukan anak dalam kehidupan mereka nantinya. Kecerdasan secara kognitif memang dibutuhkan agar anak dapat menyerap informasi baru, tapi bagaimana mengaplikasikan ilmu yang mereka dapat itu dalam kehidupan sehari-hari, sangat ditentukan oleh kecerdasan emosinya (emotional intelligence/EQ). “Jadi anak tidak cuma pintar secara text book, tapi juga tahu bagaimana yang tepat diaplikasikan di dunia nyata. Misalnya, tahu bagaimana berinteraksi dengan lingkungan sosial, tahu apa yang harus dilakukan saat temannya sedang sedih atau kesulitan,” kata psikolog Nadya Prameswari dalam acara kampanye Grow Them Great BebeHero Hi5 beberapa waktu lalu. Nadya mengatakan, seorang anak disebut sebagai…
Read More