4 Tips Merawat Orang Tua Pikun agar Tak Kewalahan

Artikel
Penyakit pikun atau demensia biasa terjadi pada lansia dengan rentang umur 60-70an. Maka tak heran jika ada sejumlah orang tua kita yang mengalaminya. Demensia sendiri merupakan kondisi dimana otak mengalami penurunan fungsi hingga menyebabkan sejumlah gejala seperti kebingungan, menjadi lebih sensitif hingga sulit berkomunikasi dengan sesama. Bagi Anda yang sedang dihadapkan dengan penderita demensia, tips di bawah ini bisa menjadi acuan bagaimana cara merawat orang tua pikun yang tepat agar terhindar dari stres. Cara Merawat Orang Tua Pikun Selain mendampinginya dengan penuh kesabaran, nyatanya ada beberapa cara merawat orang tua pikun yang bisa Anda terapkan agar demensia tidak menjarah ke tingkat yang lebih parah. Ajak mereka tetap beraktivitas Ketika orang tua sudah mulai menunjukkan ciri-ciri demensia, jangan dibiarkan. Justru Anda harus mengajaknya untuk beraktivitas dan jangan memanjakannya secara berlebihan. Anda…
Read More

Mengenal Perbedaan Jasa Babysitter, Nanny dan Governess

Artikel Anak
Mendengar kata “babysitter” memang tidak asing bagi kebanyakan orang, bahkan ada banyak sekali jasa penyedia baby sitter. Namun tidak dengan kata “Nanny” dan “Governess” karena dua hal ini masih sedikit diketahui oleh orang-orang. Secara tugas ketiga kata tersebut membantu untuk merawat, menjaga, dan mengasuh anak. Namun tahukah Anda, bahwa ketiga hal tersebut memiliki pengertian yang berbeda? Untuk mengenal ketiga hal tersebut simak penjelasan berikut ini. Pelayanan Babysitter Seorang babysitter biasanya memiliki pengalaman dari sebuah pelatihan profesional. Pelatihan yang dilakukan ini agar seorang babysitter nantinya mampu menjaga bayi dengan baik. Hal ini karena perawatan bayi bukan suatu hal yang mudah untuk dilakukan serta tidak boleh sembarangan. Biasanya sebelum seorang babysitter datang ke rumah maka akan diberikan pelatihan baik teori hingga praktik agar lebih piawai dalam merawat bayi. Ini dia tugas dan…
Read More
Panggil Perawat Home Care Agar Pasien Aman di Rumah

Panggil Perawat Home Care Agar Pasien Aman di Rumah

Perawat Home Care
Merawat anggota keluarga yang sudah menginjak lansia, sedang sakit, berkebutuhan khusus hingga bayi memang menghabiskan banyak tenaga, waktu, dan kesabaran. Padahal, Anda sendiri sebenarnya memiliki kesibukan, seperti bersekolah atau bekerja. Akan tetapi Anda tentunya tidak bisa mengabaikan begitu saja keadaan keluarga di rumah. Untuk itu, kini terdapat jasa penyedia perawat home care yang siap untuk membantu Anda menjaga dan merawat keluarga di rumah. Anda dapat menggunakan jasa ini ketika harus meninggalkan keluarga dirumah. Namun sebelum itu, yuk ketahui apa itu perawat home care dan tugasnya berikut ini. Apa Itu Jasa Perawat Home Care? Perawat home care adalah sebuah profesi yang menyediakan jasa merawat lansia, pasien sakit, atau orang-orang berkebutuhan khusus. Perawat ini dapat mendampingi orang tua, merawat luka, memberikan obat-obatan, atau membantu proses penyembuhan seseorang. Perlu Anda ketahui bahwa perawat…
Read More
Ketahui Alasan Mengapa Anda Harus Menggunakan Jasa Perawat Home Care

Ketahui Alasan Mengapa Anda Harus Menggunakan Jasa Perawat Home Care

Perawat Home Care
Terkadang banyak sekali yang membahas atau memilih menggunakan jasa perawat home care tanpa mengetahui alasannya terlebih dahulu. Saat ini di negara Indonesia pun juga sudah banyak orang yang menggunakan jasa perawat home care untuk anggota keluarganya. Hal ini terjadi berdasarkan beberapa latar belakang yang mereka alami. Terlebih di kota-kota besar seperti Jakarta dan sekitarnya yang kebanyakan warganya memiliki kesibukan yang padat. Karena kesibukan anggota keluarga dalam melakukan aktivitas di luar rumah menyebabkan mereka memilih menggunakan jasa perawat home care. Hal ini dilakukan agar mereka tetap merasa tenang saat harus meninggalkan anggota keluarga yang sedang sakit di rumah. Sebenarnya jasa perawat home care ini tidak hanya untuk menjaga orang sakit saja namun juga lansia, bayi hingga orang dengan kebutuhan khusus. Alasan Menggunakan Jasa Perawat Home Care Selain alasan kesibukan yang padat,…
Read More
Tips Memilih Penyedia Jasa Perawat Home Care Professional

Tips Memilih Penyedia Jasa Perawat Home Care Professional

Artikel Umum
Terkadang saat sakit seseorang terlebih orang tua merasa lebih nyaman dirawat di rumah ketimbang harus menginap di rumah sakit. Maka dari itu, tak sedikit orang yang memilih alternatif perawatan  rawat jalan untuk keluarganya. Namun yang perlu diingat dalam melakukan rawat jalan ialah Anda harus memastikan bahwa keluarga Anda yang sakit tetap mendapatkan perawatan yang sebaik mungkin. Pastikan bahwa keluarga Anda tetap merasa aman, nyaman saat dirawat di rumah. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk memberikan perawatan yang terbaik saat menjalani perawatan di rumah ialah menggunakan jasa perawat home care. Perawat home care ini akan membantu menjaga dan mempercepat pemulihan kesehatan keluarga Anda dengan baik. Tips Memilih Jasa Perawat Home Care Saat ini telah banyak penyedia jasa perawat home care yang beroperasi, maka dari itu Anda harus selektif dalam memilih…
Read More